Kamis, 17 Mei 2018

BUKU dan KRISIS MEMBACA

Membaca dalam agama Islam bukan hal yang asing. Karena ayat pertama yang turun pada nabi Muhammad SAW adalah IQRO (bacalah), membaca dengan segala makna yang terkandung didalamnya.
Dalam hal membaca bangsa kita masih berkategori rendah. Anak Indonesia tingkat rata-rata membacanya hanya 27 halaman/tahun, beda jauh dengan Finlandia 300 halaman/5 hari. Cukup kritis bagi kita semua melihat fenomena ini. Ada beberapa faktor memang seperti kemauan personal, dukungan orangtuanya dan lingkungan. Termasuk tersedianya buku dan perpustakaan yang terjangkau.

Di Indonesia jumlah buku yang terbit berkisar 18 ribu judul buku/tahun, bandingkan dengan Jepang 40 ribu judul buku/tahun dan Cina 140 ribu judul buku/tahun.

Faktor ini yang menjadi ide Menteri Pendidikan Malik Fadjar untuk menetapkan tanggal 17 Mei sebagai Hari Buku Nasional sejak tahun 2002.

Bacalah buku, karena banyak hal anda dapatkan, ia teman tanpa kemarahan dan kisah semua jaman tanpa tersisihkan.

SELAMAT Hari Buku Nasional

#IWANwahyudi
#MariBerbagiMakna
#InspirasiWajahNegeri
www.iwan-wahyudi.net.

Related Posts

BUKU dan KRISIS MEMBACA
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.